SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Terdakwa Nurhasan kurir narkotika jenis sabu seberat 115 kilogram divonis 20 tahun penjara oleh Majelis Hakim yang diketuai Hakim Agus Rahardjo, di Pengadilan Negeri Palembang, Senin (1/8/2023). Baca Selengkapnya
BERITA TERKINI
Suara Publik –
Ikuti Rapat Pramuka di Kantor Camat Suak Tapeh, Sepeda Motor Milik Intan Hilang di Parkiran
SUARAPUBLIK.ID, BANYUASIN – Dalam wilayah perkantoran Kecamatan Suak Tapeh, Kabupaten Banyuasin, sudah sering terjadi aksi pencurian sepeda motor. Kali ini dialami oleh Intan Sopia, salah seorang guru yang mengajar di Baca Selengkapnya
Sumsel Jadi Tuan Rumah Papernas X, Pertama Diluar Pulau Jawa
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) kembali dipercaya sebagai tuan rumah ajang olahraga tingkat nasional. Terbaru Sumsel sebagai tuan rumah Pekan Paralympic Pelajar Nasional (Peparpenas) X Tahun 2023 yang Baca Selengkapnya
103 Anak Di OKU Timur Terindikasi Stunting
SUARAPUBLIK.ID, OKU TIMUR – Pemerintah Kabupaten OKU Timur melakukan rembug stunting. Sebagai salah satu daerah yang berhasil menekan angka stunting, hingga hanya ada 103 anak yang terindikasi, dan dibuktikan dengan Baca Selengkapnya
Partai Demokrat Angkat Bicara Soal Oknum Pendukung Bakal Cabup Lahat Tebar Opini Negatif
SUARAPUBLIK.ID, LAHAT – Beredar dim Media Sosial ulah oknum salah satu pendukung bakal Cabup Lahat yang mengatakan Bupati Lahat H Cik Ujang tidak memiliki Visi Misi yang jelas terkait pembangunan Baca Selengkapnya
Jadi Tersangka Korupsi Dana Pembangunan, Eks Kepala SMA 19 Ajukan Pra Peradilan
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Tim Kuasa Hukum tersangka Slamet, eks Kepala SMA Negeri 19 Palembang, M Sigit Muhaimin didampingi Prenky Adiatmo dan Fraz Sanjaya, dari Yayasan Bantuan Hukum Sumatera Selatan Berkeadilan, Baca Selengkapnya
Pengiriman Sabu dari Aceh Tujuan Bangka Melalui Perairan Digagalkan Polda Sumsel
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Anggota Ditresnarkoba Polda Sumsel berhasil menggagalkan pengiriman narkoba jenis sabu seberat 3 kilogram dari Aceh. Barang haram tersebut digagalkan di Dermaga Stasiun Kertapati, tepatnya di Jalan Ki Baca Selengkapnya
Pemdes Pagar Bulan Bangun Jalan Poros Desa
SUARAPUBLIK.ID, BANYUASIN — Pemerintahan Desa (Pemdes) Pagar Bulan, Kecamatan Rantau Bayur, Kabupaten Banyuasin, manfaatkan Dana Desa (DD) tahun Anggaran 2023 dengan melakukan pembangunan jalan poros desa dengan cor beton, yang Baca Selengkapnya
3 Saksi Kompak Sebut Konten Kriuk Babi Lina Mukherjee Sakiti Hati Umat Islam
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sumatera Selatan (Sumsel), menghadirkan tiga orang saksi terkait kasus UU ITE yang menjerat terdakwa Lina Mukherjee, atas unggahan video makan Baca Selengkapnya
Notaris Tertipu Beli Sebidang Tanah, Kerugian Capai Puluhan Juta
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Seorang notaris di Kota Palembang bernama Agus Nanto (44), tertipu membeli sebidang tanah di kawasan Tanjung Api-api, Kabupaten Banyuasin, Provinsi Sumatra Selatan (Sumsel). Tanah dengan luas 1500 Baca Selengkapnya
Diduga Gudang BBM Ilegal di Pemulutan Hangus Terbakar
SUARAPUBLIK.ID, OGAN ILIR – Belum diketahui penyebabnya, api berasal dari mana, sebuah gudang minyak diduga ilegal terletak di Jalan Lingkaran Selatan Desa Ibul 2 Kecamatan Pemulutan, Kabupaten Ogan Ilir, hangus Baca Selengkapnya
Dorong Pemerataan Akses Digital, Telkomsel Hadirkan Koneksi 4G/LTE Di Desa Budaya Sri Tanjung Mesuji
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Telkomsel terus berkomitmen dan konsisten dalam melakukan pemerataan akses infrastruktur dan terus melakukan peningkatan kualitas broadband terdepan 4G/LTE di seluruh Indonesia sejak 2022 yang lalu serta sepanjang Baca Selengkapnya
Dipakai Teman untuk Ambil Narkoba, Motor Pathi tidak Kunjung Kembali
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Pathi (51) mendatangi Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polrestabes Palembang. Warga Jalan KH Azhari Yuka II Rawa Bebek, Kelurahan Kalidoni, Kecamatan Kalidoni Palembang ini, membuat laporan kehilangan Baca Selengkapnya
Inflasi Sumsel 2,38 Persen di Bulan Juli 2023
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG -Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) kembali mengeluarkan rilis hasil inflasi Sumsel. Dalam catatan BPS Sumsel, pada bulan Juli 2023 terjadi inflasi year on year (yoy) Baca Selengkapnya
Poin Perdana Delvintor di MXGP Eropa Bersama JM Racing Astra Honda
SUARAPUBLIK.ID, JAKARTA – Tekad Delvintor Alfarizi untuk mencatatkan kemajuan selama rangkaian FIM Motocross World Championship (MXGP) di seri Eropa membuahkan hasil. Pebalap binaan PT Astra Honda Motor (AHM) itu mampu Baca Selengkapnya
Terciduk Bawa Sajam, Dalih Nurdin untuk Jaga Diri dari Musuh
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Mengaku bawa senjata tajam untuk jaga diri dari musuh, membuat Ahmad Nurdi (38), warga Jalan A Yani Kelurahan Plaju, Kecamatan Plaju Palembang ini, harus diamankan anggota Satreskrim Baca Selengkapnya
Simpan Senjata Api Gadaian, Abdullah Ditangkap Polisi
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Lantaran melakukan tindak pidana menyimpan senjata api dan amunisi tanpa izin dan ilegal, membuat Abdullah (54), seorang butuh harus berurusan dengan Buser Polsek SU II Palembang, Senin Baca Selengkapnya
OJK Lanjutkan Komitmen Dukung Peningkatan Pendanaan Petani Sawit
//Ketua Dewan Komisioner OJK Temui Petani Sawit Di Sumsel SUARAPUBLIK.ID, OGAN ILIR – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus berupaya meningkatkan kesejahteraan petani sawit melalui perluasan pembiayaan perbankan dengan skema pendanaan Baca Selengkapnya
Sekda Sumsel Beri Kesaksian Kasus PTSL Alang-Alang Lebar
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel), Suman Asra Supriono, dihadirkan sebagai saksi di persidangan perkara dugaan tindak pidana korupsi penerbitan sertifikat hak milik program Pendaftaran Tanah Baca Selengkapnya
Gunakan Dana Desa Rp1,7 Miliar untuk Foya-foya, Mantan Kades Divonis 6 Tahun Penjara
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Rajiman, terdakwa kasus dugaan tindak pidana korupsi penyalahgunaan Alokasi Dana Desa (ADD) sebesar Rp1,7 miliar tahun anggaran 2018-2019, dijatuhi hukuman pidana selama 6 tahun penjara. Vonis terhadap Baca Selengkapnya
Pasang Umbul Umbul Meriahkan Bulan Kemerdekaan
SUARAPUBLIK.ID, BANYUASIN — Dalam rangka persiapan menyambut HUT RI Ke- 78 tahun 2023, Pemdes Air Senggeris, Kecamatan Suak Tapeh, gandeng Mahasiswa KKN Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Fatah Palembang melakukan Baca Selengkapnya
RA Nyaris Diperkosa Kakak Ipar saat Dijemput Pulang Kerja
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Seorang perempuan di Palembang inisial RA (22), warga HBR Motik, Kecamatan Alang-Alang Lebar Palembang, diduga nyaris menjadi korban pemerkosaan oleh kakak iparnya, D. Pelecehan dan percobaan pemerkosaan Baca Selengkapnya
Syaiful Fadli Dorong Sinergitas Polri dan Imigrasi Anulir TPPO
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Wakil Ketua Komisi V DPRD Provinsi Sumsel, Kms Syaiful Padli, menyoroti pentingnya sinergitas lintas lembaga dalam upaya meminimalisir penanggulangan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) di Provinsi Sumsel. Baca Selengkapnya
Layanan Kantor Kecamatan BMT Makin “CEMUMU”
SUARAPUBLIK.ID, OKU Timur – Kantor Kecamatan Buay Madang Timur (BMT) terus berbenah dengan berupaya meningkatkan pelayanan yang prima kepada masyarakat. Kantor Kecamatan BMT meresmikan Ruang Pelayanan Prima yang ditandatangani Baca Selengkapnya
Tanpa Kontribusi untuk Negara, 700 Tempat Penyulingan BBM Ilegal Segera Ditertibkan
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Tidak ada kontribusi untuk negara, sebanyak 700 tempat Penyulingan Bahan Bakar Minyak (BBM) ilegal di Musi Banyuasin (Muba) bakal ditertibkan. Penertiban itu disampaikan Kapolda Sumatera Selatan (Sumsel), Baca Selengkapnya
Terhipnotis, IRT di Palembang Hilang 6 Suku Emas
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Seorang Ibu Rumah Tangga (IRT), RA Lisna Purnamawati (51), mendatangi Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polrestabes Palembang. Warga Jalan Tanjung Barangan, Lorong Temiang VI, Kelurahan Bukit Baru, Baca Selengkapnya
Lantik Kades Terpilih Zona IV Enos Tekankan Pemimpin Tidak Harus Pintar, Tapi …
SUARAPUBLIK.ID, OKU TIMUR – Pemimpin tidak dituntut untuk pintar. Namun seorang pemimpin harus bijak dalam membuat keputusan. Hal tersebut disampaikan Bupati OKU Timur, Lanosin dalam pelantikan Kepala Desa (Kades) Terpilih Baca Selengkapnya
Pelaku Duel Maut di Jembatan Ponton Ditangkap Polisi
SUARAPUBLIK.ID, EMPAT LAWANG – Deni, pelaku peristiwa berdara duel maut antara dua pemuda yang terjadi di Jembatan Ponton, Kecamatan Ulu Musi, Kabupaten Empat Lawang, ditangkap Polisi Unit Reskrim Polsek Ulu Baca Selengkapnya
Peran Pemuda dan Mahasiswa Cari Solusi Cegah Kerusakan Lingkungan
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Para pemuda dan mahasiswa peduli lingkungan dari berbagai organisasi pemuda di Sumatera Selatan, mengadakan Sarasehan Mitigasi Kerusakan Lingkungan di Hotel Amaris, pada Sabtu (29/7/2023) . Menurut ketua Baca Selengkapnya
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.