SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel), Herman Deru, secara resmi menyerahkan Surat Keputusan (SK) terkait ditunjuknya Wakil Bupati Musi Banyuasin, Beni Hernedi, sebagai Pelaksana Tugas (Plt) Bupati. Penyerahan yang Baca Selengkapnya
Musi Banyuasin
Bupati Muba Ditangkap KPK, Gubernur Tunjuk Beni Hernedi Sebagai Plt
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel), Herman Deru, langsung bergerak cepat, usai Bupati Kabupaten Musi Banyuasin, Dodi Reza Alex, ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan korupsi infrastruktur, oleh Komisi Pemberantasan Baca Selengkapnya
Bupati Muba Kenakan Rompi Tahanan dan Tangan Diborgol
SUARAPUBLIK.ID, JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akhirnya secara resmi menetapkan Bupati Muba Dr Dodi Reza Alex Noerdin Lic Econ MBA bersama ketiga rekannya sebagai tersangka. Hal itu diungkap dalam Baca Selengkapnya
Inilah Harta Kekayaan Bupati Muba Dodi Reza Alex
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Tertangkapnya Bupati Muba Dodi Reza Alex Noerdin oleh KPK, Jumat malam (15/10/2021), membuat masyarakat penasaran dengan harta kekayaan yang dimiliki orang nomor satu di Musi Banyuasin tersebut. Baca Selengkapnya
Bupati Muba Terjaring OTT KPK, Gubernur Enggan Berkomentar
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Gubernur Herman Deru, tak mau berkomentar atas kembali tertangkapnya salah satu Kepala Daerah di Sumatera Selatan (Sumsel), yang terjaring operasi tangkap tangan (OTT) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Baca Selengkapnya
KPK Tangkap Bupati Muba Dodi Reza Alex Noerdin, Dugaan Korupsi Proyek Infrastruktur
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Ramai dibicara sejumlah media online, bahwa Bupati Muba Dodi Reza Alex Noerdin terjaring Operasi Tangkap Tangan (KPK). Juru bicara KPK membenarkan informasi sejumlah orang terjaring dalam operasi Baca Selengkapnya
Tempa Kader Militan dan berkualitas, PKS Muba Beri Pendidikan Politik
SUARAPUBLIK.ID, MUSI BANYUASIN – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Musi Banyuasin (Muba), kembali mengelar Sekolah Politik bagi para kader kader. Tujuan digelarnya Sekolah Politik ini guna Baca Selengkapnya
Terkait Persoalan Minyak Ilegal, Ini Penegasan Bupati Muba
SUARAPUBLIK.ID, MUSI BANYUASIN – Bupati Muba, Dodi Reza Alex Noerdin mengatakan, pihaknya sudah sering kali melakukan tindakan tegas, untuk bisa meredakan persolan sumur minyak ilegal, namun faktanya kejadian ini terus Baca Selengkapnya
Program Asuransi Kematian Pemkab Muba Cover 141.644 Jiwa
SUARAPUBLIK.ID, MUSI BANYUASIN – Program asuransi kematian pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) hingga saat ini masih berjalan. Tercatat, pada tahun 2021 sebanyak 141.644 masyarakat tercover dalam program tersebut. Saat ini, Baca Selengkapnya
Tiga Sumur Minyak Ilegal di Muba Kembali Meledak
SUARAPUBLIK.ID, MUSI BANYUASIN – Sumur minyak ilegal di Desa Keban 1, Kecamatan Sanga Desa, Kabupaten Musi Banyuasin, kembali terbakar. Meledaknya sumur minyal ilegal ini terjadi pada kemarin, Senin (11/10/2021). Informasi Baca Selengkapnya
662 Guru di Muba Lulus PPPK Tahap Pertama, Ada yang Menanti 14 Tahun
SUARAPUBLIK.ID, MUSI BANYUASIN – Eko Windarti, guru honorer di SD Negeri 4 Air Balui Kabupaten Musi Banyuasin (Muba), bisa sedikit bernapas lega. Selama 14 tahun menjadi guru honorer membuat dirinya Baca Selengkapnya
Bupati Dodi Reza Berharap Karang Taruna Berkontribusi Bagi Masyarakat
SUARAPUBLIK.ID, SEKAYU – Sebagai organisasi kepemudaan dan sosial, Karang Taruna Kabupaten Muba diharapkan senantiasa bergerak dan turut serta membantu pemerintah dalam menumbuhkan semangat kebersamaan, jiwa kekeluargaan, serta mampu memberikan kontribusi Baca Selengkapnya
Ruas Jalinteng Longsor, Pengguna Jalan Diimbau Berhati-hati
SUARAPUBLIK.ID, MUSI BANYUASIN – Hujan deras yang mengguyur kota Sekayu, Kabupaten Musi Banyuasin, pada hari ini, Senin (11/10/2021), mengakibatkan sejumlah genangan di beberapa perkantoran dan ruas Jalan Lintas Tengah Palembang-Lubuk Baca Selengkapnya
Optimalkan Pelayanan Publik, Diskominfo Muba Dorong OPD Punya Website
SUARAPUBLIK.ID, MUSI BANYUASIN – Dinas komunikasi dan Informatika Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) mendorong kepada seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) untuk menyediakan layanan serta memiliki website. Hal ini dalam rangka penatakelolaan Baca Selengkapnya
Masa Hukuman Tersisa Satu Bulan, Napi Teroris Lapas II B Sekayu Belum Ikrar Setia NKRI
SUARAPUBLIK.ID, MUSI BANYUASIN – Fuad Zakirobani (26) segera menghirup udara bebas. Narapidana teroris yang menjalani sisa masa hukuman di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Sekayu, Musi Banyuasin itu, bakal Baca Selengkapnya
Dianggap tidak Sesuai Anggaran, Peningkatan Jalan Muara Teladan – Lumpatan Dinilai Asal Jadi
SUARAPUBLIK.ID, MUSI BANYUASIN – Warga Desa Muara Teladan dan Lumpatan menyambut baik adanya peningkatan akses jalan penghubung antar dua desa tersebut. Namun sayang, ada beberapa titik bagian jalan yang saat Baca Selengkapnya
Kecuali Perindo, Semua Parpol di Muba Terima Bantuan dari Kesbangpol
SUARAPUBLIK.ID, MUSI BANYUASIN – Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Musi Banyuasin (Muba), telah menyalurkan bantuan keuangan bagi partai politik (Parpol). Bantuan keuangan kepada Parpol, menjadi dana hibah dan Baca Selengkapnya
Akibat Bakar Sampah, Rumah Kamsyiah Hangus Terbakar
SUARAPUBLIK.ID, MUSI BANYUASIN – Warga yang tinggal di belakang Komplek Praja Permai, Kelurahan Balai Agung, Kecamatan Sekayu, Kabupaten Musi Banyuasin, pagi tadi, Minggu (10/10/2021), sekira pukul 09.30 WIB, mendadak heboh. Baca Selengkapnya
DPMPTSP Muba Raih Kategori Layanan Sangat Baik di Indonesia
SUARAPUBLIK.ID, MUBA – Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal RI memutuskan Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Muba, memiliki kinerja yang sangat baik. Hal ini tertuang dalam Keputusan Baca Selengkapnya
Guru di Muba Sujud Syukur usai Dinyatakan Lulus Tahap I PPPK
SUARAPUBLIK.ID, MUSI BANYUASIN – Perasaan campur aduk ada dibenak para guru honorer yang menantikan pengumuman kelulusan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tahap 1, pada Jum’at siang (7/10/2021), pukul 12.00 Baca Selengkapnya
Keberadaan MVC Muba, Motivasi Baru Siswa SMK
SUARAPUBLIK.ID, SEKAYU – Sejak dilaunching Bupati Dr Dodi Reza Alex Noerdin Lic Econ MBA pada 27 September lalu, keberadaan Muba Vocational Center (MVC) atau Pusat Pelatihan Kerja Daerah (PPKD) Migas Baca Selengkapnya
Pemkab Muba Ingin Sejahterakan Masyarakat Melalui Konsep WKSBM
SUARAPUBLIK.ID, MUSI BANYUASIN – Dinas Sosial (Dinsos) Musi Banyuasin (Muba) menggelar program bertajuk Sosialisasi Penumbuhan Wahana Kesejahteraan Sosial Berbasis Masyarakat (WKSBM), di Auditorium Pemerintah Kabupaten (Pemkab), Kamis (7/10/2021). Melalui giat Baca Selengkapnya
Sekda Muba: Pesta Siaga Lahirkan Kader Pramuka yang Handal
SUARAPUBLIK.ID, SUNGAI KERUH – Pesta siaga dan gladian pimpinan regu penggalang dilaksanakan dengan menjaga prokes, berjalan meriah. Tujuan kegiatan ini untuk melahirkan kader-kader pramuka yang handal. Tampak barisan rapi-tertib berseragam Baca Selengkapnya
Curi Minyak Milik Perusahaan, Oknum Security Diamankan Satres Polres Muba
SUARAPUBLIK.ID, MUSI BANYUASIN – Satuan reserse kriminal Polres Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) meringkus satu dari dua pelaku pencurian minyak jenis Dexlite milik PT BPP pada Sabtu (2/10/2021), sekira pukul 15.30 Baca Selengkapnya
COVID-19 di Muba Tersisa Dua Kasus Aktif
SUARAPUBLIK.ID, MUSI BANYUASIN – Gugus Tugas Penanganan COVID-19 Kabupaten Musi Banyuasin (Muba), mengonfirmasi belum adanya penambahan kasus positif virus corona alias nihil, per hari ini, Rabu, 6 Oktober 2021. Selain Baca Selengkapnya
Perpanjang PPKM, Musi Banyuasin Turun ke Level 1
SUARAPUBLIK.ID, MUSI BANYUASIN – Pemerintah kembali memperpanjang masa Pemberlakukan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) dari 5 hingga 18 Oktober 2021. Di Provinsi Sumatera Selatan pun, seluruh daerah turut mengikuti instruksi pemerintah Baca Selengkapnya
Lagi, Sumur Minyak Ilegal di Musi Banyuasin Meledak
SUARAPUBLIK.ID, MUSI BANYUASIN – Ledakan sumur minyak ilegal kembali terjadi di Desa Keban I, Kecamatan Sanga Desa, Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan. Kali ini, peristiwa ledakan akibat sumur minyak ilegal, Baca Selengkapnya
Tingkatkan PAD, Pemutihan Pajak di Muba Tanpa Target
SUARAPUBLIK.ID, MUSI BANYUASIN – Program pemutihan pajak kendaraan dari Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel), berlaku untuk semua daerah, termasuk Kabupaten Musi Banyuasin (Muba). Masa pemutihan pajak kali ini dimulai pada Baca Selengkapnya
Kenang Jasa Para Pahlawan, Jajaran Kodim 0401/Muba Gelar Upacara dan Tabur Bunga di HUT Ke – 76
SUARAPUBLIK.ID, MUBA – Menyambut HUT Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke – 76, jajaran Kodim 0401/Muba melaksanakan upacara dan tabur bunga, di Halaman Taman Makam Pahlawan, Senin (4/10/2021). Bertindak sebagai Irup Baca Selengkapnya
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.