SUARAPUBLIK.ID, JAKARTA – Pfizer akan mengajukan izin penggunaan darurat dua dosis vaksin Covid-19 kepada anak-anak berusia 6 bulan hingga 5 tahun. Pfizer sedang mencari otorisasi penggunaan darurat dari Badan Pengawas Baca Selengkapnya
kesehatan
Gelombang Ketiga, Kasus Covid-19 Melonjak di Jawa dan Bali
SWARNANEWS.CO.ID, JAKARTA – Kementrian Kesehatan menyatakan potensi gelombang ketiga Covid-19, sudah terlihat di Indonesia dalam 10 hari terakhir seiring kenaikan signifikan kasus positif. Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Langsung (P2PML) Baca Selengkapnya
Kasus Capai 7000 Perhari, Ini Waktu yang Tepat Vaksin Booster
SUARAPUBLIK.ID, JAKARTA – Covid-19 varian Omicron tidak bisa dianggap angin lalu. Terlebih sudah ada dua kasus kematian akibat Omicron. Kenaikan kasus positif Covid-19 saat ini juga sudah menyentuh angka 7.000 Baca Selengkapnya
Omicron Mengganas, Kemenkes Dorong Sektor Non-Esensial WFH
SUARAPUBLIK.ID, JAKARTA – Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mendorong agar perkantoran sektor non-esensial memberlakukan kebijakan bekerja dari rumah alias work from home (WFH). Guna menekan penularan kasus varian SARS-CoV-2 B.1.1.529 atau varian Omicron Baca Selengkapnya
6 Kebijakan Ketat PLN, Cegah Penyebaran Covid-19
SUARAPUBLIK,JAKARTA,– PT PLN (Persero) mendukung penuh kebijakan pemerintah dalam mengantisipasi lonjakan kasus Covid-19 varian Omicron dengan meluncurkan enam kebijakan strategis. Executive Vice President Komunikasi Korporat dan CSR PLN Agung Murdifi Baca Selengkapnya
Bayi Lahir dengan Dua Kepala dan Satu Tubuh, Meninggal
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Bayi lahir di ruang operasi sentral RSMH Palembang dengan operasi caesar, pada Jumat (14/1/2022), pukul 08.20. Terlahir dengan dua kepala dan satu tubuh, akhirnya tidak dapat bertahan. Baca Selengkapnya
Heboh! Bayi Berkepala Dua dengan Satu Tubuh dan Satu Jantung Lahir di RSMH
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Warga kota Palembang dihebohkan dengan informasi mengenai bayi berkepala dua dengan satu tubuh dan satu jantung, lahir di Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Mohammad Hoesin atau RSMH Baca Selengkapnya
Anak Penyintas Covid-19 Rentan Kena Diabetes
SUARAPUBLIK.ID, JAKARTA – Setelah sembuh dari Covid-19, apakah persoalan sudah selesai? Kenyataannya belum. Selain bayang-bayang Long Covid Syndrome, studi terbaru menemukan penyintas Covid-19 terutama pasien anak rentan mengalami diabetes. Sebagaimana Baca Selengkapnya
Kolaborasi Binda Sumsel dan Yayasan Vihara Amitabha Suntik Vaksin para Jemaat
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Badan Intelijen Negara Daerah (Binda) Sumsel menggandeng pengurus Vihara Amitabha Graha Palembang menggelar vaksinasi COVID-19 dosis pertama dan kedua bagi jemaat vihara. Kegiatan ini dilaksanakan di gedung Baca Selengkapnya
Vaksinasi Anak, Polrestabes Palembang Siapkan 1500 Dosis
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Kapolrestabes Palembang, Kombes Pol Mokhamad Ngajib, meninjau pelaksanaan gebyar vaksinasi anak usia 6-12 tahun di Sekolah Kusuma Bangsa (Kumbang) Palembang, Senin (10/1/2022). “Kita menargetkan dalam pelaksanaan gebyar Baca Selengkapnya
Kemenkes Mewanti Kasus Omicron RI Melonjak seperti India
SUARAPUBLIK.ID, JAKARTA – Kementrian Keseharan mewanti-wanti kasus virus corona (Covid-19) varian omicron Indonesia melonjak seperti India yang tembus 90 ribu kasus per hari. Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Langsung Baca Selengkapnya
12 Januari Vaksin Covid Booster Dimulai, Ada Syaratnya
SUARAPUBLIK.ID, JAKARTA – Pemerintah akan memulai program booster (suntikan dosis ketiga) vaksin Covid-19 pada 12 Januari 2022 mendatang. Namun, penerima booster pun harus memiliki sejumlah kriteria. Dilansir cnbc Indonesia, Kamis Baca Selengkapnya
Vaksin Sinovac Tak Mampu Halau Varian Omicron ?
SUARAPUBLIK.ID, JAKARTA – Sebuah riset menunjukkan dua dosis vaksin Sinovac plus satu booster vaksin Pfizer, belum ampuh melawan Covid-19 varian Omicron. Respons kekebalan yang dihasilkan campuran vaksin ini disebut lebih Baca Selengkapnya
Ternyata Ini Rahasia Covid-19 RI Cepat Melandai
SUARAPUBLIK.ID, JAKARTA – Kecepatan penurunan kasus covid-19 di Indonesia saat diserang varian delta Juli 2021 lalu, masih menjadi pertanyaan banyak pihak. Kementerian Kesehatan (Kemenkes) pun melakukan survei serologi atau seroprovalence Baca Selengkapnya
RSUD Siti Fatimah Kini Miliki Layanan Cuci Darah dan BTKV
SUARAPUBLIK.ID, PELEMBANG – Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Siti Fatimah memiliki keinginan punya fasilitas pengobatan Iengkap. Perlahan, harapan ini pun mulai terwujud. Hari ini, Gubernur Sumsel Herman Deru melakukan Peresmian Baca Selengkapnya
Persagi Emban Tugas Berat Atasi Masalah Stunting dan Kekurangan Gizi
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – M. Lubis kembali terpilih sebagai Ketua Persatuan Ahli Gizi (Persagi) Sumatera Selatan (Sumsel) periode 2022-2026. Lubis terpilih secara aklamasi dalam Musyawarah Daerah (Musda) Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Baca Selengkapnya
Susah Kurus atau Sulit Gemuk, Periksa Gen Tubuh Sebelum Atur Diet dan Olahraga!
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Setiap orang pasti ingin memiliki tubuh yang ideal. Beragam upaya pun dilakukan mulai dari diet hingga berolahraga secara rutin. Bukan hanya untuk yang punya berat badan berlebih Baca Selengkapnya
Kasus Melandai, Momentum untuk Genjot Vaksinasi
Suarapublik/Jakarta – Pandemi COVID-19 di Indonesia yang melandai menjadi momentum emas mempercepat capaian vaksinasi di berbagai wilayah. Akselerasi vaksinasi juga sangat penting untuk meminimalisasi dampak penyebaran varian baru virus COVID-19 Baca Selengkapnya
Pertama Kali, Indonesia Terima Kedatangan Vaksin Covovax
SUARAPUBLIK.ID, JAKARTA – Untuk pertama kalinya, Indonesia menerima kedatangan vaksin Covid-19 merek Covovax pada Sabtu (27/11/2021). Sebanyak 134.500 dosis dalam bentuk jadi dari total 10 juta dosis. Kedatangan tahap ke-135 Baca Selengkapnya
Varian Omicron Picu Ketakutan Global
SUARAPUBLIK.ID, JAKARYA – Penemuan varian baru covid-19 bernama Omicron, memicu ketakutan global pada Jumat (26/11/2021). Banyak negara bergegas untuk menangguhkan perjalanan dari Afrika Selatan, tempat jalur virus itu pertama kali Baca Selengkapnya
Segera Antisipasi Varian Omicron Masuk RI
SUARAPUBLIK.ID, JAKARTA – Mantan Direktur Badan Kesehatan Dunia (WHO) Asia Tenggara Tjandra Yoga Aditama menyarankan pemerintah untuk mengkaji lagi aturan masuknya pendatang dari negara yang sudah terjangkit Covid-19 varian Omicron. Baca Selengkapnya
Kemenkes: Varian Botswana Belum Masuk Indonesia
SUARAPUBLIK.ID, JAKARTA – Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Langsung (P2PL) Kementerian Kesehatan (Kemenkes), Siti Nadia Tarmizi mengatakan, varian Covid-19 B.1.1.529 atau varian Botswana belum masuk ke Indonesia. “Belum [ditemukan] ya, Baca Selengkapnya
Angka Vaksinasi Turun, Sumsel Salah Satu Terendah Nasional
SUARAPUBLIK.ID, JAKARTA – Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menyebut turunnya capaian vaksinasi Covid-19 akhir-akhir ini akibat sejumlah faktor termasuk hoaks. Sumatera Selatan menjadi salah satu provinsi dengan vasinasi lebih rendah dari nasional. Penyebaran Baca Selengkapnya
Menkes Blak-blakan Potensi Gelombang Ketiga Covid-19 RI
SUARAPUBLIK.ID, JAKARTA – Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin mengungkapkan perihal situasi terkini pandemi Covid-19 di Tanah Air dalam pertemuan dengan para pemimpin redaksi secara virtual, Rabu pekan ini (10/11/2021) dikutip dari Baca Selengkapnya
Waspada ! Varian Baru Delta Sudah Sampai Singapura – Malaysia
SUARAPUBLIK.ID, JAKARTA – Mutasi terbaru Covid-19 varian Delta, Delta Plus AY.4.2, telah ditemukan di Singapura dan Malaysia. Kedua negara mengonfirmasi adanya varian yang kini menjadi variant under investigation (VUI) itu. Baca Selengkapnya
Maksimalkan Vaksinasi Covid-19 di Palembang, Warga Kelurahan Bukit Lama di Vaksin
SUARAPUBLIK,Palembang-Guna mengejar target Herd Imunity dan memaksimalkan Vaksinasi covid-19 di Kota Palembang. Kelurahan Bukit Lama, kecamatan Ilir Barat 1 Kota Palembang menggelar Vaksinasi bagi warganya. Vaksinasi ini sendiri selain di Baca Selengkapnya
Petaka Gelombang 3 Covid, Bisa Meledak Tiba-tiba
SUARAPUBLIK.ID, JAKARTA – Gelombang 3 Covid-19 RI diramal bisa datang secara tiba-tiba. Ini setidaknya dikatakan Dewan Pakar Ikatan Ahli Kesehatan Masyarakat Indonesia (IAKMI) Hermawan Saputra. Ia menjelaskan gambaran mobilitas warga Baca Selengkapnya
Urkes Polrestabes Bersama Polsek Suntik Vaksin 300 Warga Kalidoni
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Membantu program pemerintah mempercepat suntik vaksinasi kepada masyarakat, Polsek Kalidoni bersama Urusan Kesehatan (Urkes) Polrestabes Palembang melakukan giat vaksinasi massal, Rabu (3/11/2021). Giat ini berlangsung di Jalan Baca Selengkapnya
Fatwa Al Azhar Kairo Izinkan Transplantasi Ginjal Babi ke Manusia
SUARAPUBLIK.ID, KAIRO – Universitas Al-Azhar di Kairo, Mesir, mengeluarkan fatwa terkait hukum transplantasi ginjal babi ke tubuh manusia pada awal pekan ini. Dalam sebuah fatwa yang dirilis Al-Azhar Fatwa Global Center Baca Selengkapnya
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.