SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Gubernur Sumsel H. Herman Deru mengajak para ibu-ibu untuk terus berperan dalam memberikan pendidikan moral dan akhlak bagi anak-anaknya. Hal itu disampaikan Herman Deru ketika menggelar pengajian Baca Selengkapnya
Herman Deru
Pamit, HDMY Tegaskan Tetap Berpasangan Maju Pilgub 2024 Wujudkan Sumsel Maju untuk Semua
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG- Gubernur Sumsel H. Herman Deru dan Wakil Gubernur Sumsel H. Mawardi Yahya secara resmi berpamitan kepada seluruh masyarakat Sumsel. Keduanya berpamitan dalam acara Rapat Paripurna LXXI (71) DPRD Baca Selengkapnya
Deru Imbau Pengendara Tol Tak Buang Putung Rokok Sembarang, Bisa Sebabkan Karhutla
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG -Gubernur Sumatra Selatan (Sumsel) mengimbau masyarakat tidak membuang puntung rokok sembarangan saat situasi kemarau. Kebiasaan itu dikhawatirkan menjadi pemicu kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) seperti yang terjadi di Baca Selengkapnya
100 Persen Selesai, Besok Tol Indralaya -Prabumulih Dioperasionalkan Gratis
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG -Jalan Tol Trans Sumatra ruas Indralaya-Prabumulih (Indraprabu) telah rampung 100 persen dan akan dibuka besok (30/8/2023). Rencananya, Tol sepanjang 64,5 kilometer ini sudah bisa dilalui pengguna namun tanpa Baca Selengkapnya
Porprov Lahat 2023 Terancam Karena Dana, Deru : Bukan, Venuenya Belum Siap
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Sumatera Selatan (Sumsel) dimana pada tahun 2023 ke-14 ini Kabupaten Lahat yang akan menjadi tuan rumah, terancam mundur dari waktu yang ditentukan bahkan Baca Selengkapnya
Kasus Cinde Peringatan Bagi Pemerintah
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Gubernur Provinsi Sumsel Herman Deru memperingati setiap pemerintah daerah terutama di Sumsel agar tak mudah memberikan aset milik daerah untuk dikelola oleh pihak ketiga. Hal ini dikatakan Baca Selengkapnya
Mentan Minta Sumsel Siapkan Cadangan Beras Antisipasi El Nino
SUARAPUBLIK.ID, OGAN ILIR – Menteri Pertanian RI Syahrul Yasin Limpo meminta Provinsi Sumatera Selatan untuk memperluas area tanam dan panen di Tanah Air untuk menghadapi ancaman el nino cukup besar Baca Selengkapnya
Sumsel Jadi Tuan Rumah Papernas X, Pertama Diluar Pulau Jawa
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) kembali dipercaya sebagai tuan rumah ajang olahraga tingkat nasional. Terbaru Sumsel sebagai tuan rumah Pekan Paralympic Pelajar Nasional (Peparpenas) X Tahun 2023 yang Baca Selengkapnya
Penerbangan Palembang-Arab Saudi Kembali Dibuka
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Kabar gembira bagi warga Sumatera Selatan dan sekitarnya yang hendak bepergian ke Arab Saudi. Karena mulai 9 Agustus 2023 mendatang Badara Internasional Sultan Mahmud Badaruddin (SMB) II Baca Selengkapnya
Mentan Minta Sumsel Tingkatkan Produksi Beras Antisipasi Dampak El Nino
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Gubernur Sumsel H Herman Deru bersama Menteri Pertanian RI, Prof Syahrul Yasin Limpo beserta Forkompimda Sumsel menggelar Rapat Koordinasi Antisipasi Iklim Ekstrim El Nino bertempat di Griya Baca Selengkapnya
Pemprov Sumsel Launching Gerakan Pamantauan Tumbuh Kembang Balita Se-Sumsel
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG- Suasana berbeda terlihat dari wajah para balita saat lagu “Aku Anak Sehat” dinyayikan Gubernur Sumsel H Herman Deru pada Launching Gerakan Pamantauan Tumbuh Kembang Bayi/Balita Secara Serentak Tingkat Baca Selengkapnya
Gubernur Lepas 138 Kontingen Pornas Korpri Sumsel yang Akan Berlaga di Kota Semarang
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG- Gubenur Sumsel H Herman Deru melepas keberangkatan 138 orang Kontingen asal Sumsel yang akan bertanding pada ajang Pekan Olahraga Nasional (PORNAS) Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) XVI di Baca Selengkapnya
Ratu Dewa Diusulkan Jadi PJ Walikota Palembang
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG -Sekertaris Daerah Pemerintah Kota Palembang Ratu Dewa menjadi salah satu dari 3 pilihan Gubernur Sumsel Herma Deru yang diusulkan kepada Menteri Dalam negeri untuk menjadi Pj Walikota sehabis Baca Selengkapnya
Herman Deru Ajak Satgas Khusus Pencegahan Tipikor Polri Turut Tangani Ilegal Drilling di Sumsel
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Penyelesaian persoalan ilegal drilling saat ini masih menjadi fokus Pemerintah Provinsi Sumsel. Sebagai bentuk komitmennya, Gubernur Sumsel Herman Deru pun telah mengeluarkan SK Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Baca Selengkapnya
Herman Deru Ajak Pengurus Kerukunan Bubuhan Banjarmasin Sinergi Percepat Pembangunan Sumse
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Gubernur Sumsel yang juga selaku Pembina Pengurus Wilayah Kerukunan Bubuhan Banjarmasin (KBB) Sumsel, H Herman Deru menghadiri Halal Bihallal dan Pelantikan Pengurus Wilayah Kerukunan KBB Prov. Sumsel, Baca Selengkapnya
Tinjau Persiapan Harganas, Herman Deru Inginkan Semua Agenda Harganas di Sumsel Bejalan Sukses
SUARAPUBLIK.ID, BANYUASIN – Menjelang puncak Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-30 di Kabupaten Banyuasin, Kamis (6/7). Gubernur Sumsel H Herman Deru didampingi Bupati Banyuasin H Askolani Jasi dan Deputi Bidang Keluarga Baca Selengkapnya
Ini Strategi Sumsel Dalam Turunkan Angka Stunting
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Upaya penurunan angka stunting di Sumsel mendapatkan hasil yang cukup maksimal. Dimana diketahui, saat ini angka stunting di Sumsel yakni sebesar 18,6 persen atau turun sebayak 6,2 Baca Selengkapnya
Safari Jum’at di Masjid Hibatul Haqqi 2 Ilir, Herman Deru Ingatkan Pentingnya Rasa Ikhlas Memakmurkan Masjid
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Momen hari raya Idul Adha 1444 H, tidak hanya dimanfaatkan Gubenur Sumsel H Herman Deru untuk berkumpul bersama keluarga. Dimana, tepat di hari kedua Idul Adha tersebut, Baca Selengkapnya
Perputaran Uang di Festival Sriwijaya Capai 1 M
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Setelah digelar selama kurang lebih 5 hari Festival Sriwijaya XXXI yang dipusatkan di pelataran Plaza Benteng Kuto Besak (BKB), Senin (26/6) malam resmi ditutup oleh Wakil Gubernur Baca Selengkapnya
Herman Deru : Karnaval Seni Budaya Salah Satu Cara Menjaga Kelestarian Budaya Sumsel
SUARAPUBLIK.ID, OKU- Usai melalukan penutupan Kontes Bonsai Tingkat Nasional dan membuka lomba burung berkicau Gubernur Cup 2023 di Martapura Kabupaten OKU Timur, Gubernur H Herman Deru melanjutkan agenda kunjungan kerja Baca Selengkapnya
Festival Sriwijaya Torehkan Sejarah Masuk Agenda Kharisma Event Nusantara 2023
SUARAPUBLIK.ID,PALEMBANG – Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Kemenparekraf/Baparekraf) RI. Mengapreasi masuknya Festival Sriwijaya dalam 110 Kharisma Event Nusantara 2023 “Luar biasa event pertunjukan budaya dan pariwisata Baca Selengkapnya
BBLK Palembang Diharap Terus Tingkatkan Pelayanan Untuk Masyarakat
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG Gubernur Sumsel H Herman Deru mengharapkan diusia ke 50 tahun Balai Besar Laboratorium Kesehatan (BBLK) Palembang kian matang dalam memberikan layanan yang terbaiknya kepada masyarakat sesuai dengan tugas Baca Selengkapnya
Deru : Segera Bentuk Tim Percepatan lPenanganan dan Penanggulangan Illegal Drilling di Sumsel
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG -Permasalahan illegal drilling di Sumsel masih menjadi persoalan yang harus diselesaikan dan dicarikan solusi yang baik. Untuk itu Gubernur Sumsel H Herman Deru meminta segera bentuk Tim Percepatan Baca Selengkapnya
Herman Deru Harapkan Pujakesuma Beri Kontribusi Dalam Menjaga Kelestarian Budaya dan Adat di Sumsel
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Gubernur Sumsel H Herman Deru meminta agar pengurus Putra Jawa Kelahiran Sumatera (Pujakesuma) terus aktif dan berperan dalam menjaga kelestarian budaya dan adat istiadat, khusunya di Sumsel. Baca Selengkapnya
Herman Deru Ajak Lansia Sumsel Jadi Insan yang Bersyukur
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Gubernur Sumsel H. Herman Deru memberikan beberapa pesan penting kepada para lansia Sumsel saat memperingati Hari Lanjut Usia Nasional (HLUN) ke-27 yang diselenggarakan di Griya Agung Senin Baca Selengkapnya
Herman Deru Akan di Beri Gelar Kehormatan dari Masyarakat Semende OKU Selatan
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Guna mempertahankan kearifan lokal yang mulai hilang karena digerus kemajuan zaman. Para tokoh adat Semende Kecamatan Pulau Beringin Kabupaten OKU Selatan akan melakukan tradisi budaya pemberian gelar Baca Selengkapnya
Kerjanya Dinilai Baik, Jabatan PJ Apriyadi Diperpanjang
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – PJ Bupati Kabupaten Musi Banyuasin Apriyadi akan diperpanjang setelah usulan Gubernur Sumsel Herman Deru diterima oleh Menteri Dalam Negeri. Kata Herman Deru dari tiga nama yang ia Baca Selengkapnya
Herman Deru Harapkan Komnas Ham Pertajam Literasi Kadarkum Bagi Masyarakat Sumsel
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Gubernur Sumsel H Herman Deru terus memasifkan upaya untuk memberikan pemahaman hukum kepada masyarakat melalui program Keluarga Sadar Hukum (Kadarkum). Salah satunya dengan mengajak Komisi Nasional Hak Baca Selengkapnya
Ulang Tahun Ke – 77 Pemprov Sumsel Masih Banyak PR
SUARAPUBLIK.ID, PALEMBANG – Gubernur Sumsel H. Herman Deru bersama Wakil Gubernur Sumsel H. Mawardi Yahya menghadiri Rapat Paripurna Istimewa DPRD Provinsi Sumsel dalam rangka Peringatan Hari Jadi ke 77 Provinsi Baca Selengkapnya
Tidak Ada Lagi Postingan yang Tersedia.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.