DPRD Palembang Sampaikan Hasil Reses Kepada Pemerintah Palembang

Foto : Anggota DPRD Palembang Yamg Menghadiri Rapat Paripurna, Senin (05/09/2022) gedung DPRD Palembang

 

Suarapublik. Id PALEMBANG- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Palembang mengelar Rapat Paripurna DPRD Kota Palembang ke-18 Masa Persidangan II Tahun 2022.

Rapat paripurna kali ini Membahas Laporan Reses MP II Anggota DPRD Kota Palembang Penutupan Masa Persidangan II, Pembukaan Masa Persidangan III serta mendengarkan Jawaban Walikota Palembang terhadap Pemandangan umum Fraksi Fraksi, digelar ruang Utama Gedung DPRD Palembang, Senin (05/09/2022) Jalan Gubernur H Bastari jakabaring.

IMG 20220905 WA0026
(Walikota Palembang H Harnojoyo)

Pimpinan Rapat sendiri dipimipin langsung ketua DPRD Palembang Zainal Abidin, didampingi Wakil Ketua Adzanu Getar Nusantara, Indra Kusuma, Dauli.

Dihadiri langsung Walikota Palembang H Harnojoyo, Sekda Palembang Ratu Dewa, Polrestabes Palembang Perwakilan Kajari TNI serta seluruh OPD.

Dimana dapil I Juru Bicara Abdullah Taufik, Dapil II Danu Mirwando, Dapil III M Arfani, Dapil IV Harian Saputra, Dapil V lalu Dapil VI Ahmad Fauzi.

Dimana dalam rangkuman Dapil Fraksi, banyak membahas tentang lampu jalan Instruktur serta pemberian insentif bagi guru honorer dan ruang belajar sekolah.

IMG 20220905 WA0024
(Dani Mireando Dapil II Angota DPRD Palembang menyampaikan hasil reses)

Menjadi perhatian bagi anggota DPRD yang melakukan reses.

Sementara itu Walikota Palembang H Harnojoyo Mengatakan, adanya laporan reses anggota DPRD Palembang ini akan menjadi perhatian pihak nya.

“Apa yang disampaikan akan menjadi perhatian kami,” Pungkasnya.(Adv)

IMG 20220905 WA0027
(Perwakilan Anggota TNI dan Polri Menghadiri Rapat Paripurna DPRD Palembang)
    Baca Juga :  Ribuan Mahasiswa Padati Depan Kantor DPRD Sumsel, Tolak Kenaikan BBM

    Komentar