The 101 Tawarkan Paket Nginap Khusus

SUARAPUBLIK, Palembang – Untuk memanjakan tamu yang setia bersama THE 101 Palembang Rajawali. THE 101 Palembang Rajawali kembali menawarkan paket menginap yang menarik khusus.

Rizky Putri Oktaviani selaku Public Relation THE101 Palembang Rajawali kembali, mengukapkan, khusus di bulan Agustus memberikan promo menarik untuk para tamu setia,

“Kami menawarkan promo kamar dengan harga Rp.690.000nett saja permalam untuk Superior Room dan para tamu sudah dapat menikmati fasilitas seperti sarapan pagi untuk 2 orang, akses cepat wi-fl di semua area, gratis berenang dan fitness, free pelayanan valet parking. Dan Iebih spesialnya lagi Promo ini sudah termasuk MEAL BOX yang bisa di bawa tamu,”katanya.

Rizky juga menambahkan bahwa promo ini berlaku mulaitanggaI1-31 Agustus 2019. Jadi tunggu apa |agi?? Untuk informasi Iebih Ianjut dan pemesanan, dapat menghubungi di nomor telepon (0711) 3031 101 atau melalui email di reservation.rajawa|i@ the101hotels.com.

    Komentar